Bubur Ayam Oatsy
![]() |
PREP 30 mins |
COOK 30 mins |
TOTAL 1 hrs |
![]() |
YIELD 1 Porsi + Ekstra Ayam Kecap Tabur |
Bahan Bubur :
- 100 gr Oatsy Quick Cook
- 1/2 sdt Garam
- 1/2 sdt Lada putih halus
Bahan Ayam Kecap Tabur :
- 1/2 sdm Minyak wijen
- 4 butir Bawang merah dicincang
- 3 siung Bawang putih dicincang
- 100 gr Daging ayam giling
- 1/2 sdm Kecap manis
- 1/2 sdt Garam
- Lada putih halus sesuai selera
Bahan Pelengkap :
- Daun ketumbar
- Bawang Merah Goreng

Cara Memasak :
- Ayam Kecap Tabur : Panaskan minyak goreng dan minyak wijen, tumis bawang merah dan bawang putih cincang hingga berubah warna keemasan. Masukkan daging ayam giling dan aduk hingga matang merata dan berubah warna. Tambahkan kecap manis, garam dan lada. Angkat dan sisihkan.
- Rebus kaldu/air hingga mendidih. Masukkan Oatsy, garam dan lada putih halus. Aduk hingga bubur kental dan matang merata. Angkat.
- Sajikan bubur di dalam mangkuk. Beri Ayam Kecap Tabur di atasnya. Jika suka, tambahkan daun bawang potong kecil atau daun ketumbar, atau bawang merah goreng. Nikmati selagi hangat.
Oatmeal used in this recipe :

Quick Cook Oatmeal

Instant Oatmeal

Rolled Oats

Steel Cut Oats

Tropical Fruit

Apricot, Sultana & Almond